Anggota Dewan Pembina Yayasan Husnul Khotimah yang diwakili KH. Achidin Noor, MA melantik pimpinan baru Pondok Pesantren Husnul Khotimah Kuningan I pada hari Sabtu (20/03). Pelantikan yang dilaksanakan di Masjid Husnul Khotimah I Maniskidul tersebut dihadiri para pengurus Yayasan, Dewan …
Pengurus Yayasan Husnul Khotimah Menerima Kunjungan Kapolres Kuningan AKBP Lukman Syafri, S.I.K beserta jajaran. (Kamis, 19/3/2020)