
JAGOAN KIMIA KELAS X MUDAH PRAKTIS DAN TERINTEGRASI
JAGOAN KIMIA KELAS X MUDAH PRAKTIS DAN TERINTEGRASI |
||
![]() |
Deskripsi
ILMU Kimia adalah sebagian kecil dari kekuasaan Allah Subhanahu Wa Ta’ala yang patut kita syukuri dan tadaburi. Kimia sendiri adalah ilmu yang mempelajari tentang materi dan perubahan yang menyertainya. Istilah kimia bagi sebagian orang yang belum mengenal kimia, menduga bahwa kimia adalah sesuatu yang berbahaya bagi kehidupan. Tentunya hal tersebut tidak sepenuhnya benar, karena tanpa disadari banyak bahan kimia yang setiap saat kita berinteraksi dengannya. Setiap harinya, kita berada dilautan bahan kimia yang berwujud gas yaitu gas oksigen (O2) dan karbon dioksida (CO2) yang berkaitan dengan sistem pernafasan manusia. Tidak hanya itu, ternyata di rumah kita pun, sangat banyak bahan kimia seperti air, garam, gula, MSG, minyak, dan masih banyak lagi. Nah, agar tidak penasaran terus, ayo kita mengenal kimia lebih jauh dan lebih dalam.
|
|
Spesifikasi Produk |
|
Harga
Rp. 150.000
Distributor: Penerbit Kopontren Husnul Khotimah Kuningan 0853 1646 2146
|
ISBN | – | |
Dimensi (PxL) | 24 cm X 17 cm | |
Halaman | 270 | |
Jenis Cover | Soft Cover |